Home / Bontang

Senin, 27 Mei 2024 - 14:56 WIB

Curah Hujan Tinggi, Satimpo Gelar Pengecekan Dibeberapa Lokasi Untuk Antisipasi Banjir

 

Bentangkaltim, Bontang – Hujan sudah mulai mengguyur sejumlah wilayah di Kota Kota dalam rentang waktu sebulan terakhir.

Dalam hal ini, Lurah Satimpo Maryono melakukan pengecekan dibeberapa sungai dan drainase yang ada di wilayah satimpo.

“Tadi ada cek lokasi di beberapa RT di 20,21,22 dan lainnya,” sebutnya

Baca juga  Dominasi Laga, Tim Pupuk Kaltim Juarai Flux Anniversary 41th Slowpitch Tournament 2024

Kesiapsiagaan mulai dilakukan oleh Kelurahan Satimpo untuk antisipasi bencana alam seperti banjir ataupun longsor.

“Tapi ini hanya mengecek saja. Takutnya ada banyak sampah dialiran sungai dan drainase yang kurang efektif,” ujarnya.

Maryono mengatakan bahwa dalam satu tahun terakhir wilayah satimpo sudah tidak pernah terjadi banjir.

Baca juga  Optimis Maju Pilkada 2024, BW Daftar di 3 Partai Sekaligus

Sejumlah titik di Kota Bontang terkhususnya di wilayah Satimpo sempat mengalami curah hujan yang tinggi. Akibatnya sejumlah ruas jalan ada genangan.

Tetapi Maryono mengklaim genangan itu hanya beberapa saat kemudian hilang.

“Untuk sekarang paling hanya genangan air saja ketika hujan turun,” tutupnya.(han)

Share :

Baca Juga

Advertorial

Shemmy Permata Sari Sosialisasikan Hak Warga Negara dalam Pemilu

Bontang

Polisi Grebek Rumah Pengedar di Tanjung Laut Indah,Simpan Sabu 11 Gram

Advertorial

Tingkatkan Kualitas Layanan Kepelabuhanan, Pelindo Regional 4 Bontang & KSOP Gelar Evaluasi Pandu Tunda

Bontang

Komisi A Minta Pemkot Atasi Masalah Jembatan di Depan Pintu Masuk SMPN 7 Bontang

Bontang

Gedung BNN Kota Bontang Diresmikan, BNN RI Minta Jaga Amanah Masyarakat

Bontang

Akibat Kelalaian Oknum Guru Siswa SMKN 1 Terancam Gagal Masuk Universitas Jalur SNBP, Usai Sekolah Gagal Finalisasi PDSS

Bontang

Tahapan Baru Relokasi SMPN 7, Kadisdikbud Target 2026 Rampung

Bontang

Akses Pintu Masuk SMPN 7 Bontang Tertutup Jalan, Para Siswa Masuk Lewat Pintu Sementara